Sambas – Dalam rangka mewujudkan sektor ketahanan pangan yang maju, mandiri dan modern, Babinsa Mensade Koramil 01/Sambas Kodim 1208/Sambas Kopka Eko Wahyudi berkolaborasi dengan Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) serta pihak Laboratorium melakukan kunjungan dan sosialisasi mengatasi hama tanaman sekaligus berinovasi dan bersosialisasi mengatasi hama tanaman sekaligus berinovasi sederhana dengan membuat Biosaka Alam yang berada di Dusun Raminjadi Desa Mensade, Kecamatan Subah, Kabupaten Sambas, Selasa (02/07/24).
Wujud Ketahanan Pangan Yang Maju Babinsa Mensade Dampingi Tim Penyuluh Pertanian Kunjungi Petani
