Danramil 1206-14/Hulu Gurung Terjunkan Babinsa Bersama PPL Optimalkan Persiapan Lahan Perkebunan Cabai di Hulu Gurung

Penrem 121 ABW

Hulu gurung – Humanis Koramil 1206-14 Hulu gurung bersama penyuluh pertanian lapangan melaksanakan penggalangan lahan penyiapan lokasi penanaman cabai dalam rangka perdana penanaman cabai, Yang bertempat di Kantor balai penyuluhan pertanian di Desa Nanga tepuai, Kecamatan Hulu gurung, Kabupaten kapuas hulu, Kamis (05/09/2024).

“Dedi.S.Kp selaku koordinator lapangan persiapan lahan perkebunan cabai sesuai surat edaran Bupati Kapuas hulu dalam mencegah Inflansi kenaikan bahan pangan cabai dan untuk menciptakan peluang usaha bagi masyarakat desa khususnya masyarakat bina’an Hulu gurung”, tutur Korlap PPL. 

Peltu Didik Riyono saat ditemui awak media mengatakan “Koramil 1206-14/Hulu gurung akan selalu hadir di tengah-tengah masyarakat dalam meningkatkan perekonomian rakyat sesuai arahan dari Komandan Kodim 1206/Putussibau, pada kelangka’an bahan pangan cabai yang menyebabkan inflasi sering terjadi di Kecamatan Hulu gurung khususnya diwilayah Kabupaten Kapuas hulu”, pungkasnya.

“Rencana dari perkebunan cabai ini adalah upaya agar mendorong dan menekan Inflansi bahan pangan sekaligus menjadi motorisasi bagi setiap desa, tentang penggunaan dana ketahanan pangan dengan tepat dan benar sehingga dapat meningkatkan pendapatan Desa”, Tegas Peltu Didik Riyono.

Artikel lainnya

Tinggalkan komentar